01 November 2023
Sebagai film Indonesia pertama yang memenangkan piala paling prestisius dalam Locarno International Film Festival, Seperti Dendam, Rindu Harus Dibayar Tuntas jelas telah menggoreskan peristiwa bersejarah. Film garapan Edwin yang disadur dari novel populer kara...
31 October 2023
Episode perdana Anabel membahas Makmum dan penyakit film horor Indonesia ketika mengadaptasi film pendek. Anal, anal apa yang gembel? Analisis Gembel. Sebuah serial analisis film yang sok tau dan pastinya gembel. Isinya sebagian besar hanya opini dan gak ada ...
30 October 2023
Ditulis oleh Faraha Helmi a.k.a xipe Adalah feature film wakil dari Denmark dalam perhelatan Europe on Screen (EoS 2022) yang sedang berlangsung di beberapa kota di Indonesia. Film yang sepintas gimmick-nya menjual tentang kuliner (sempat pula ...
27 October 2023
Menyambut perilisan Home Sweet Home Alone alias Home Alone 6 di Disney+ Hotstar pada 12 November lalu, saya memutuskan untuk membuat listicle dengan konten bertema film terbaik dan terburuk dalam franchise Home Alone. Dimulai pada tahun 1990, film komedi kelua...
26 October 2023
Usai menggarap lima film komedi drama secara berturut-turut, Ernest Prakasa mencoba peruntungannya sekaligus bereksperimen dengan genre thriller yang sama sekali asing baginya. Meski menawarkan premis menarik seputar satu keluarga yang rahasia busuknya terungk...
25 October 2023
Jika Anda sering membuka media sosial, maka Anda berada dalam bahaya. Sebab saat ini algoritma media sosial bisa mengancam kehidupan kita semua. Sadar tidak sadar media sosial membentuk perilaku kita dengan notifikasinya. Apapun yang muncul sering kali k...